Friday, September 22, 2017

Review Film Transformer 1-5


artikel ini akan menceritakan tentang filmyang berjudul "transformers" dari yang pertama sampai yang terakhir


  1. transformer (2007) 
    • sinopsis: menceritakan tentang tentang pertarungan besar kelompok autobots dan decpticon di cybertron membuat allsparks(kubus transformers)terlempar di bumi.decepticons mulai mendahului para autobotsmencari kubus di bumi.blackout mulai ke bumi dan memporak porandakan pangkalan militer dan membunuh banyak tentara.decepticons juga megincar kacamata antik milik sam witcwiky yang mampu melihat koordinat kubus.untungnya sam dilindungi autobots bumblebee.
  2. transformer 2 :revenge of the fallen (2009) 
    • sinopsis: para autobots sudah di terima keberadaanya di bumi oleh tentara US. mereka bekerja sama untuk membunuh para decepticons yang masih berada di mua bumi.mereka membuat suatu organisasi rahasia yang bernama NEST dengan tujuan membersihkan decepticons .meskipun decepticon kalah tetapimereka mengisyaratkan perang belum berakhir.
  3. transformer 3:the dark of the moon (2009)
    • sinopsis: berawal dari kekalah jumlah autobots saat bertempur dengan decepticon diplanet mereka sendiri membuat autobots melarikan diri dengan membawa kargo rahasia (the pillar),sayangnya kargo tersebut di tembak oleh decepticon dan jatuh ke bulan.setelah di periksa oleh optimus prime dan ratchet, ternyata kargo itu berisi sentinel (pemimpin autobots terdahulu)dan jembatan waktu yang di buat oleh sentinel.matrix of leader ship dari optimus, sentinel berhasil di bangkitkan lagi.tapi sayangnya sentinel berkhianat dan bekerja sama dengan decepticon untuk menguasai bumi.
  4. transformer 4age of extinction (2014) 
    • sebuah flashback 65 juta tahun lalu pada zaman dinosaurus.berjuta thun kemudian seorang ilmuan telah menemukan logam aneh yang di tutupi fosil dinosaurus. disisi lain seorang teknisi bernama Cade Yeager membeli rongsokan truk tua yang ternyata adala optimus prime yang sudah rusak. hal tersebut membuat Cade diburu oleh tim CIA yang sedang memburu decepticon dan lebih tepatnya sedang memburu autobots juga yang dibantu oleh robot transformer bayaran yang bernama Lockdown. optimus prime berhasil lolos dan mengumpulkan autobots yang masih tersisa ( BUmble Bee, Hound, Drift, Rachet, dll. sementara itu Joshua Joyce (kepala KSI) berhasil mengembangkan transformium. yaitu logam yang digunakan untuk menciptakan transformer, atas bantuan dari "Brains" Joshua berhasil membuat Galvatron yang dibuat dari sisa kepala Megatron. sebuah manipulasi menyebabkan aset joshua dipindah ke Beijing. namun tanpa disadari Galvatron dapat mengaktifkan diri sendiri dan menciptakan pasukannya. dan kali ini tugas optimus prie adalah membebaskan Dinobots untuk melawan Lockdown dan Decepticons.
  5. transformer 5 (THE LAST KNIGHT (2017) 
    • sinopsis : the last knight menceritakan perubahan sang pemimpin autobots,optimus primeyang telah menemukan planet rumahnya cybertron yang kini telah menjadi planet mati dimana dia yang bertanggung jawab .optimus harus mencari artefak yang berada di bumi untuk mendaoatkan energon,sumber daya utama.

No comments:

Post a Comment

Review Film Transformer 1-5

artikel ini akan menceritakan tentang filmyang berjudul "transformers" dari yang pertama sampai yang terakhir transforme...